CARA MENGHUBUNGKAN DUA SWITCH DALAM SATU JARINGAN MENGGUNAKAN CISCO PAKET TRACER



CARA MENGHUBUNGKAN DUA SWITCH DALAM SATU JARINGAN MENGGUNAKAN CISCO PAKET TRACER
1.       Pertama buka aplikasi cisco packet tracer

2.       Pilih gambar laptop berkali-kali untuk diletakkan di lembar cisco packet tracer

3.       Klik satu kali pada tiap gambar laptop sehingga muncul gambar seperti  dibawah ini. Pilih desktop lalu klik ip configuration.hal ini untuk membuat ip pada setiap laptop.






4.       Isikan ip address  dan juga subnet mask.


5.       pilih gambar switch untuk diletakkan di lembar cisco packet tracer

6.       pilih kabel straight  untuk menghubungkan antara laptop dengan switch


7.       pilih fastEthernet0

8.       pilih yang FastEthernet0/1 untuk laptop1.




9.       hubungkan semua laptop ke switch menggunakan kabel straight. Dan hubungkan juga kedua switch dengan kabel crooss.

10.   klik tulisan Edit Filter sehingga muncul tampilan dibawah ini. Pastikan yang dicentang hanya ICMP.

11.    setelah semua terhubung lakukan percobaan dengan mengirim pesannya. Dengan cara klik pesan lalu letakkan pesan di laptop yang ingin mengirim pesan dan yang akan menerima pesan. Seperti contoh dibawah ini mengirim pesan dari laptop2 ke laptop30



12.   Klik auto capture/play.

13.   Apabila pengiriman telah berhasil maka telah selesai.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

CARA MENGHUBUNGKAN JARINGAN MENGGUNAKAN DUA ACCESS POINT DALAM CISCO

ABOUT AMIKOM

project05_CARA MENGHUBUNGKAN JARINGAN MENGGUNAKAN ACCESS POINT DALAM CISCO PAKET TRACER